Lokasi Taman Jepang Ampenan
Lokasi taman Jepang Ampenan bagi kalian wisatawan yang datang ke pulau Lombok dan ingin berjalan-jalan mengelilingi Pulau Lombok jangan lupa mampir ke taman Jepang di sini kalian bisa melihat budaya Jepang berada di tengah-tengah Kota Lombok dan kalian bisa melakukan sesi foto ataupun melakukan kunjungan cukup lama di dalam sini karena banyak sekali objek-objek foto …